detikNews
Banjir Sebetis, RS Sumber Waras Ungsikan 92 Pasien
92 Pasien di RS Sumber Waras Jakarta Barat terpaksa diungsikan ke lantai atas. Lantai bawah rumah sakit di Jalan Kyai Tapa itu sempat tergenang air hingga sebetis.
Jumat, 09 Feb 2007 13:36 WIB







































