Nama Kaesang Pangarep masuk dalam bursa Cawalkot Solo 2024 dalam riset yang dilakukan Solo Raya Populi. Sang kakak, Gibran memberikan respons terkait hal itu.
DPW NasDem Sulsel sebut beberapa kader siap menggantikan RMS yang diisukan bergabung dengan PSI. DPP bisa menunjuk pengganti dari internal atau eksternal.
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) akan menggelar kongres di Solo pada 19-20 Juli 2025, memperkenalkan logo baru gajah berkepala merah yang simbolis dan relevan
Istri Kaesang Pangarep, Erina Gudono, diwacanakan menjadi calon Bupati Sleman tahun ini. Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Habiburokhman, angkat bicara.
Presiden ke-7 RI Jokowi tengah mengalkulasi peluang menjadi Ketum PSI agar, jika mendaftar, tak kalah. Bagaimana peluang Jokowi maju sebagai calon Ketum PSI?
Lawas, puisi tradisional Sumbawa, berfungsi sebagai penanda waktu, pendidikan, identitas, dakwah, dan hiburan. Temukan nilai budaya yang kaya di dalamnya.
Jokowi mengaku tidak akan menghadiri undangan Presiden Prabowo ke Istana Negara untuk halalbihalal. Jokowi memilih untuk tetap di Solo Lebaran bersama keluarga.