Harga bitcoin akhir November ini tercatat tembus US$ 10.000 per keping. Bahkan sempat masuk US$ 11.000 namun akhirnya kembali ke level US$ 10.000. Kok bisa?
Bitcoin sempat melonjak ke US$ 11.000 atau Rp 148,5 juta/keping (kurs Rp 13.500/US$) namun turun lagi dalam hitungan jam, ini adalah rekor volatilitas tercepat.