Untuk melakukan pengendalian dan pemantauan harga komoditas pangan dan inflasi, BI hari ini meluncurkan laman situs harga pangan yang diberi nama PIHPS.
Di akhir minggu kedua bulan Ramadan kondisi pangan terutama Jabodetabek terpantau kondusif. Setidaknya hal itu juga sempat diutarakan pedagang di Jakarta.