Khawatir Diserbu Pendemo, SPBU Shell Ditutup Sementara
SPBU Shell di Jalan Ahmad Yani ditutup sementara mengantisipasi aksi pemblokiran SPBU asing. Pihak SPBU Shell pantas khawatir karena beberapa elemen aksi unjuk rasa yang akan berdemo menolak BBM naik, akan melintas di kawasan tersebut.
Kamis, 29 Mar 2012 10:52 WIB







































