Sepakbola
Tiket Dijual Mulai Besok Sore
Tiket pertandingan semifinal Piala Tiger antara Indonesia versus Malaysia baru akan diedarkan pada hari H, Selasa (28/12/2004) sore, dengan harga 10 ribu sampai 75 ribu.
Senin, 27 Des 2004 15:44 WIB







































