detikNews
SBY: Solusi Konflik Aceh & Poso Tidak Sepenuhnya Berlaku di Papua
Presiden SBY mengatakan setiap konflik di daerah membutuhkan solusi yang berbeda. Solusi terbaik konflik di Aceh, Ambon, dan Poso ternyata tidak sepenuhnya bisa berlaku di Papua.
Selasa, 17 Jul 2012 18:05 WIB







































