Seorang komandan militer Rusia yang berpangkat Mayor Jenderal dilaporkan tewas setelah terkena serangan rudal Ukraina dalam pertempuran di wilayah Zaporizhzhia.
Ukraina melancarkan serangan rudal di wilayah Zaporizhzhia untuk melawan pasukan Rusia. Serangan rudal Ukraina itu menyebabkan seorang jenderal Rusia tewas.
Militer Rusia mengklaim berhasil menggagalkan dan memukul mundur 'serangan skala besar' oleh pasukan Ukraina di wilayah Donetsk yang dianeksasi oleh Moskow.
Pasukan Ukraina tengah memulai serangan balik untuk menggulingkan pasukan Rusia di beberapa daerah kunci, khususnya di Bakhmut, Donetsk dan Zaporizhzhia.