detikNews
SBY Jadi Ketum, PD Optimis Menangkan Pemilu 2014
"Kami menginginkan sekali Pak SBY memimpin dan menjadi ketua umum. Insya Allah, elektabilitas Demokrat meningkat dan pada Pemilu 2014 dapat menang kembali," kata Ketua DPP PD, Heriyanto.
Sabtu, 30 Mar 2013 18:06 WIB







































