Daftar kalender dan libur nasional 2021 telah ditetapkan pemerintah . Ada 16 hari libur nasional dan 7 cuti bersama untuk jalan-jalan, jika pandemi sudah usai.
Pemerintah telah menetapkan daftar hari libur dan cuti bersama tahun 2021. Daftar bisa jadi pertimbangan rencana liburan mau traveling atau di rumah saja.