detikNews
Gempa 6 SR Kembali Goyang Jepang
Gempa bumi kuat kembali mengguncang Jepang. Namun tak ada peringatan tsunami yang dikeluarkan menyusul gempa berkekuatan 6 Skala Richter (SR) ini.
Selasa, 14 Feb 2012 14:49 WIB







































