detikNews
Wedhus Gembel Turun ke Selatan, Warga Dievakuasi
Awan panas atau lazim disebut wedhus gembel yang muncul di puncak Gunung Merapi, turun ke arah Selatan. Tim satlak bencana mengevakuasi warga Dusun Turgo, Sleman.
Senin, 15 Mei 2006 07:29 WIB







































