detikNews
Elite PDIP: Rini Soemarno dan Andi Widjajanto Sebaiknya Direshuffle!
Isu soal PDIP yang gerah dengan sepak terjang 'Trio Macan' di lingkaran ring 1 istana, tampaknya bukan sekedar isu. Politisi PDIP Masinton Pasaribu bahkan terang-terangan menyebut dua orang di dalamnya sebagai 'brutus' yang menjauhkan PDIP dengan Jokowi.
Kamis, 05 Feb 2015 14:39 WIB







































