detikNews
Jokowi Bagikan Kartu Sehat Besok, Rekam Penyakit Panu Hingga Masuk Angin
Gubernur Jokowi akan meluncurkan Kartu Sehat bertepatan dengan Hari Pahlawan pada Sabtu 10 November. Kartu Sehat ini akan merekam penyakit yang diderita penerimanya, mulai panuan hingga masuk angin.
Jumat, 09 Nov 2012 14:33 WIB







































