Partai NasDem resmi mengusung Anies Baswedan sebagai calon gubernur DKI Jakarta di Pilkada 2024. PKS mengatakan dukungan NasDem memperkuat barisan Anies.
Sohibul Iman dan Ahmad Ali beradu argumen soal habitat Anies jelang Pilkada 2024. Politisi Senior PDIP Hendrawan menyebut habitat Anies memang jadi perdebatan.
Sekjen PAN Eddy Soeparno tak masalah elektabilitas RK di Jakarta masih rendah. Ia mengungkit Anies sempat berelektabilitas rendah saat Pilkada DKI 2017.