BNPB menyampaikan jalur darat dari Sibolga menuju Tapanuli Tengah, Sumut, mulai pulih. Jembatan Pandan penghubung Tapsel dan Tapteng sudah bisa dilewati.
Timnas Futsal Indonesia U-16 mengakhiri fase grup Piala AFF 2025 tanpa kekalahan dan melaju ke final. Berikut klasemen grup seusai duel RI kontra Thailand.