Nick Heidfeld
Meskipun dalam beberapa musim terakhir performanya tengah menanjak, Nick Heidfeld adalah pembalap yang terlambat berprestasi. Sejak menjalani debut di f1 tahun 2000 lalu, atau saat usianya 22 tahun, Heidfeld belum sekalipun memenangi F1.
Minggu, 08 Jun 2008 11:08 WIB







































