Legislator Partai Gerindra Habiburokhman punya cara berbeda dalam menyikapi polemik soal aturan toa masjid ini dengan menggelar lomba azan Jakarta Timur.
Ucapan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas soal 'gonggongan anjing' menuai kontroversi. Menag Yaqut diminta meminta maaf atas ucapannya tersebut.