Kuasa hukum memastikan Nikita Mirzani masih mencantumkan nama putrinya di KK, tidak dicoret seperti yang digemborkan. Itu disebut cara Nikita didik anak.
Nikita Mirzani mengungkap kerinduan pada ibunya yang telah meninggal. Ia berjuang menjadi ibu terbaik meski menghadapi cobaan dan konflik dengan anaknya, Lolly.