Pemerintah melaporkan kasus harian positif Corona hari ini 254 kasus. Daerah melaporkan kasus COVID-19 terbanyak dalam 24 jam terakhir adalah DKI Jakarta.
Tes acak antigen yang dilakukan di Stasiun KRL sengaja dimanfaatkan untuk tes gratis antigen. Mereka bahkan rela menunggu beberapa jam sebelum tes acak dimulai.
Arab Saudi mulai hari ini mencabut aturan jaga jarak. Masjidil Haram dan Masjid Nabawi kembali diizinkan berkapasitas penuh, stiker jaga jarak pun dicopot.