Badan Kepegawaian Negara memastikan besaran gaji pokok pegawai negeri sipil (PNS) akan naik usai perombakan sistem pangkat dan gaji PNS selesai dilakukan.
Kemendagri belum mau berkomentar soal tunjangan Rp 8 M karena rancangannya belum diserahkan. Nemun, dia meminta setiap pagu anggaran daerah harus berdasar.
Ketua DPRD DKI Prasetio Edi Marsudi menyebut tunjangan Rp 8 miliar bukanlah untuk gaji anggota dewan. Namun, untuk kegiatan-kegiatan dewan selama satu tahun.
Golkar DKI menganggap kenaikan tunjangan anggota Dewan masih dalam batas wajar. Golkar menyebut jika ada pokir kenaikan anggaran bahkan bisa mencapai Rp 35 M.