Jalan Dharmawangsa Berubah Jadi Sungai
Meski hujan deras selama kurang lebih 1 jam, Jalan Dharmawangsa tergenang air hingga mirip seperti sungai setinggi 75 cm. Genangan air terjadi hingga ke kawasan Pucang.
Rabu, 16 Des 2009 18:50 WIB







































