TransJakarta, busway pertama Jakarta yang dibangun pascareformasi kini jadi sistem transportasi terintegrasi bermula 22 tahun silam di jalanan ibu kota.
Wakil Ketua Komisi VI DPR, Andre Rosiade, dorong percepatan pembangunan Gardu Induk Ujung Gading untuk mendukung kebutuhan listrik Pelabuhan Teluk Tapang.
Pemkab Cirebon mendapat investor untuk proyek desalinasi air laut. PT Mahardika akan membangun fasilitas untuk kebutuhan air bersih masyarakat dan industri.
Startup Indonesia tetap berkembang meski ekonomi lesu. Program NextDev Telkomsel menarik 250 startup dengan solusi digital inovatif dari berbagai daerah.