Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Riau mencatat, Riau berhasil mempertahankan posisinya sebagai salah satu motor ekonomi nasional pada Triwulan II-2025.
Polda Riau membentuk 'super tim' untuk memberantas premanisme hingga kejahatan jalanan. Sebelum terjun di lapangan, super tim digembleng khusus oleh Brimob.
Kementerian Lingkungan Hidup/Badan Pengendalian Lingkungan Hidup mengambil langkah tegas menangani kebakaran hutan dan lahan yang terus meluas di Riau.
Direktorat Reserse Narkoba Polda Riau menggagalkan transaksi narkoba di Kabupaten Siak. Dalam operasi ini polisi menyita sebanyak 14,96 kilogram sabu siap edar.