detikNews
Ada Bom Pipa & Penembakan di Gereja, Warga Jangan Mudah Diadu Domba
Pada Kamis (15/3) lalu bom pipa meledak di dekat pesantren di Semarang, Jateng. Skalanya memang kecil tetapi cukup mengagetkan. Selang sehari, penembakan terjadi di gereja di Indramayu, Jabar. Masyarakat diharap tak mudah terprovokasi.
Sabtu, 17 Mar 2012 05:33 WIB







































