Bentuk dim sum bisa dikreasikan begitu cantik. Di tangan chef dim sum handal asal Malaysia ini, bentuknya bahkan bisa jadi angsa, ikan, siput, hingga burung!
Jika kebanyakan orang lebih memilih jadi pegawai kantoran. Berbeda dengan insinyur ini yang pilih jualan teh di pinggir jalan dan meninggalkan pekerjaannya.