Pedangdut Saipul Jamil, terpidana kasus asusila, bebas. Anggota Komisi I DPR Bobby Adhityo mewanti-wanti KPI jika kemunculan Saipul Jamil di TV bisa meresahkan.
Lima tahun tujuh bulan, Saipul Jamil mendekam di penjara karena kasus pencabulan dan juga suap. Selama itu, ternyata banyak hal yang dilakukan Saipul Jamil.