detikNews
10 Pelayan Publik Jadi Hero
Pemerintah menyerahkan tali asih dan penghargaan kepada 10 orang aparat pelayan publik. Dedikasi dan kerja keras mereka dapat jadi teladan bagi jajaran aparat lainnya.
Jumat, 27 Jun 2008 16:00 WIB







































