Sebuah mobil menjadi sasaran amuk massa di kawasan Cakung, Jakarta Timur sore tadi. Mobil itu diamuk massa lantaran kabur setelah menabrak 8 orang korban.
Kembali viral aksi jukir liar di sejumlah titik di Makassar mulai dari memasang tarif dua kali lipat hingga membentak dan merusak mobil warga yang parkir.
Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Sambodo mengungkap, selain mobil mewah dan moge, sikap arogan dan ugal-ugalan kerap diperlihatkan rombongan pengantar jenazah.
Konvoi mobil Porsche yang disebut ugal-ugalan di Tol Jagorawi dikawal Dishub. Dirlantas Polda Metro Jaya menyebut hanpa polisi yang berhak melakukan pengawalan.