It's Okay to Not Be Okay masih menjadi drama Korea yang populer di Indonesia. Kali ini, para bintang It's Okay to Not be Okay bermain game bersama-sama.
Love Playlist adalah salah satu alternatif buat kamu yang malas komitmen dengan drama Korea panjang. Web series ini hanya berdurasi 5 menit per episode.