Dua sidang gugatan praperadilan yang diajukan Hasto atas penetapan sebagai tersangka dugaan suap dan perintangan penyidikan terkait Harun Masiku ditunda.
Presiden ke-7 RI Joko Widodo merespons pernyataan PDIP soal adanya utusan yang minta agar ia tak dipecat PDIP. Jokowi meminta sebut saja nama utusan tersebut.