Proliga mengumumkan pemindahan venue final four Proliga 2020. Ajang yang semula direncanakan digelar di tiga kota itu, kini terpusat di Padepokan Voli, Sentul.
Pemprov Sulsel telah mengimbau seluruh warganya untuk menghindari tempat keramaian. Sejumlah masyarakat tetap beraktivitas di THM di Makassar yang beroperasi.
Ketum PP PBVSI Imam Sudjarwo memastikan Proliga 2020 terus berjalan di tengah epidemi virus Corona. Namun, akan ditentukan apakah dengan atau tanpa penonton.