detikFinance
Kapan Harga BBM Subsidi Dinaikkan? Ini Penjelasan Agus Marto
Menteri Keuangan Agus Martowardojo menyatakan kenaikan harga BBM bersubsidi sangat bergantung kepada program pengendalian konsumsi yang dilakukan Kementerian ESDM.
Senin, 14 Jan 2013 14:09 WIB







































