Bupati Sukabumi Marwan Hamami menanggapi surat yang dilayangkan DPRD Kabupaten Sukabumi yang meminta pengusaha liburkan pegawainya berkaitan pandemi Corona.
"Kemarin sudah bicara dengan Presiden ADB, World Bank, IMF untuk melihat mana financing terbaik agar Indonesia bisa respons dengan biaya sekecil mungkin,"