Indonesia Police Watch memprediksi ada tiga pejabat tinggi Polri bintang dua yang akan dipromosikan jadi bintang tiga sehingga bisa masuk bursa calon Kapolri.
Kapolri Jenderal Idham Azis berjanji akan mengingatkan personelnya agar lebih humanis saat membubarkan warga yang masih berkumpul di tengah wabah virus Corona.