detikNews
Ahmadiyah Bantah Ada Bentrokan Antarwarga & Pemukulan
Ahmadiyah blak-blakan seputar pembakaran pemukiman Ahmadiyah di Cisalada, Bogor. Ahmadiyah membantah ada bentrokan dan pemukulan sebelum insiden terjadi. Mereka tidak melakukan perlawanan dan hanya menghindar.
Sabtu, 02 Okt 2010 15:26 WIB







































