detikFinance
Suswono: Selandia Baru Tak Tertarik Ekspor Sapi Potong ke RI
Selandia Baru tak tertarik mengekspor sapi potong ke Indonesia, padahal negara ini alternatif Indonesia apabila terjadi hal terburuk penghentian impor sapi dari Australia.
Kamis, 21 Nov 2013 16:00 WIB







































