detikJatim
Viral Maling Kotak Amal di Pasuruan Babak Belur Dimassa-Ditelanjangi Warga
Sebuah video yang menampilkan maling kotak amal babak belur serta ditelanjangi beredar viral. Peristiwa ini diketahui berada di Pandaan, Pasuruan.
Selasa, 29 Mar 2022 20:12 WIB







































