detikNews
Seru, Para Lansia ini Adu Cepat Lomba Renang
Puluhan warga yang sudah lanjut usia (lansia) mengikuti lomba renang khusus lansia. Lomba renang ini dalam rangka memperingati HUT TNI ke 72.
Sabtu, 07 Okt 2017 13:30 WIB







































