Industri tertentu yang ditetapkan mendapatkan harga gas murah adalah industri pupuk, petrokimia, oleochemical, baja, keramik, kaca, dan sarung tangan karet.
Ahok alias Basuki Tjahaja Purnama yang kini menjabat sebagai Komut Pertamina tengah berbahagia. Istrinya, Puput Nastiti Devi melahirkan anak laki-laki.
PGN sebagai Subholding Gas PT Pertamina (Persero) membukukan pendapatan sebesar US$ 2.151.07 juta atau sekitar Rp 31,51 triliun pada triwulan III 2020.