Suzy dan Kim Woo Bin tertangkap kamera syuting di Dubai. Penggemar semakin tak sabar menantikan penampilan mereka di drama Korea Will Everything Come True.
Pemain film Dark Nuns akhirnya sudah fix! Film spin-off dari The Priests (2015) ini akan resmi menampilkan Song Hye Kyo, Jeon Yeo Been, dan Lee Jin Wook.