detikRamadan
Parpol dan Ormas yang Gelar Pembagian Zakat Wajib Lapor Polisi
Polda Jabar mewajibkan partai politik, organisasi masyarakat, perusahaan atau perorangan untuk melapor bila hendak menggelar pembagian sembako gratis dan zakat kepada kaum duafa.
Kamis, 11 Agu 2011 17:32 WIB







































