Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah meminta perusahaan agar terus meningkatkan pengawasan dan penyadaran akan pentingnya Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3).
KSPI mengancam akan mogok kerja dan menggelar unjuk rasa jika besaran upah minimum 2021 tidak naik. Komisi IX mendorong agar buruh berdialog dengan pemerintah.
Anggota Komisi IX DPR RI Aliyah Mustika Ilham meminta Kemenaker merevisi JHT. Pemerintah diminta tak ttup mata terhadap gelombang penolakan regulasi JHT.
Aksi demonstrasi yang digelar buruh di depan kantor Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) menuntut aturan Jaminan Hari Tua (JHT) dicabut telah selesai.