Wolipop
Arantxa Adi Rilis Koleksi Gaun Feminin dengan Teknik Laser Cut
Enam belas tahun sudah berkarya di dunia mode Tanah Air, Arantxa Adi menciptakan sesuatu yang spesial untuk koleksi terbarunya. Masih dengan garis rancang berpotongan klasik dan feminin, namun kali ini lebih kaya detail.
Kamis, 11 Des 2014 08:11 WIB







































