About The Game
Der Klassiker Datang Lagi
Der Klassiker yang pantas dinanti akhirnya kembali. Borussia Dortmund yang musim lalu sempat terpuruk sekarang telah kembali ke habitatnya. Bayern Munich pun sedang berada dalam performa terbaik mereka di era Pep Guardiola.
Minggu, 04 Okt 2015 15:36 WIB







































