detikFinance
Ini Fokus Pemerintah Kejar Investasi Rp 670 Triliun Tahun Depan
Presiden Jokowi memerintahkan ke Kepala BKPM, apapun jurusnya investasi tahun depan harus masuk Rp 670 triliun.
Selasa, 06 Des 2016 17:14 WIB







































