Mudik Lebaran Idul Fitri jadi momen yang dinantikan keluarga besar agar dapat berkumpul bersama di kampung halaman. Namun, Samino tak dapat menikmati momen itu.
Kapibara sempat ramai dikunjungi di Taman Margasatwa Ragunan usai populer dijadikan meme 'masbro'. Namun kapibara tak lagi jadi primadona di momen Lebaran ini.
Di momen libur panjang lebaran, Taman Margasatwa Ragunan dipadati oleh puluhan ribu pengunjung. Imbasnya, banyak anak tersesat yang terpisah dari orang tuanya.
Taman Margasatwa Ragunan jadi lokasi wisata primadona masyarakat di momen libur Lebaran. Hingga siang hari (24/4), Ragunan sudah dikunjungi 81 ribu wisatawan.