Wartawati Juwita ditemukan tewas di Banjar Baru. Polisi menyelidiki pembunuhan oleh oknum TNI AL berinisial J, dengan dugaan motif yang masih dalam penyidikan.
Majelis hakim menyatakan eks pejabat Mahkamah Agung (MA) yang juga dikenal makelar perkara, Zarof Ricar, mempunyai akses istimewa untuk mengurus perkara.
Jonathan Frizzy ditetapkan sebagai tersangka kasus vape berisi etomidate. Penetapan ini dikonfirmasi Polda Metro Jaya setelah Ijonk absen karena operasi.
Kerusuhan yang terjadi di Lapas Narkotika Muara Beliti, Musi Rawas, sudah kondusif. Diduga, kerusuhan terjadi karena petugas melakukan razia HP di lapas.