Pemerintah AS menyita lebih dari 14 miliar dolar AS dalam bentuk bitcoin setelah menjerat bos perusahaan di Kamboja, Chen Zhi, terkait penipuan kripto.
Kejagung menyita empat mobil mewah terkait dugaan suap di PN Jakarta Pusat. Mobil miliaran rupiah itu mulai dari Ferrari, Mercy G-Class sampai Nissan GT-R.
Arif melaporkan memiliki kekayaan sebesar Rp 3.168.401.351 atau Rp 3,1 miliar. Angka itu merupakan laporan kekayaan yang dimiliki Arif selama tahun 2024.
NCT WISH menggelar fansign untuk pertama kalinya di Jakarta pada Kamis (29/5). Mereka pun membuktikan sendiri energi NCTzen Indonesia yang meledak-ledak.