detikNews
Merasa Tercemar Nama Baiknya, Selly Laporkan Akun Facebook Palsunya
Tersangka dugaan penipuan, Selly Yustiawati hari ini melaporkan akun Facebook 'Penipuuuuu Selly Yustiawati' ke Polda Metro Jaya. Selly merasa dicemari nama baiknya dengan adanya akun facebook tersebut.
Jumat, 08 Apr 2011 17:26 WIB







































